Oleh:
Puji Ningrum, S.Pd., M.Pd.
Kepala SMAN 1 Donorojo Kab. Jepara
Email : poejizamfi24@gmail.com
Kimia sering dianggap sebagai mata pelajaran yang sulit dan membosankan oleh sebagian besar siswa. Konsep-konsep abstrak, perhitungan kompleks, serta banyaknya istilah ilmiah menjadi tantangan tersendiri dalam pembelajaran kimia. Namun, dengan